caffeine coffee cup mug

Hai kakak,
Udah pernah kebayang mau kirim kopi ke luar negeri apa belum?
Kalo belum, saya update info ya.
Kopi bisa di kirim ke luar negeri lho. Kopi bubuk, Roasted / Unroasted bean semua bisa dikirim. Tapi tidak ke semua negara ya kak.
Ada negara tertentu yang menutup kiriman kopi dari negara lain, selain itu ada juga negara yang meminta persyaratan tertentu.
Rata rata kiriman kopi yang bisa diterima negara lain hanya maksimal 5kg.
Ada yang bisa lebih dari 5kg tetapi dengan tambahan persyaratan Dokumen yang lain seperti Surat Persetujuan Ekpor Kopi (SPEK), Certificate of Origin (CaO) dan Phytosanitary dari Balaikarantina (yang ini biasanya untuk Unroasted bean)

Sebelum kirim, pastikan kopi sudah di packing dengan baik ya kak jangan sampai packing mudah rusak.

Gimana kak? Ketemu ide untuk bisnis kopi Indonesia ke Luar Negeri 😀

Jika perlu Pick up Service silahkan WA kami ya kak.
Kami tunggu kirimannya di Kantor Pos Magenta Room.

Oya kak, Jika kakak rencana kirim Green Bean / Unroasted bean dan tidak sempat urus Phytosanitary dari Balaikarantina, Kantor Pos Magenta Room bisa membantu kakak untuk urus Phytosanitary dari Balaikarantina. Tentunya ada biaya ya kak.
Silahkan hubungi WA kami untuk info lebih lanjut.